TKPD Dev C++
Apa Itu Bahasa Pemrograman C++?
C++ adalah bahasa pemrograman hasil pengembangan bahasa C. Sintak penulisan C dan C++ hampir mirip, tetapi berbeda dalam langkah penyelesaian masalah.
Pada bahasa C, langkah penyelesaian masalah dilakukan dengan cara membagi-baginya ke dalam sub masalah yang lebih kecil.
Cara ini dikenal sebagai bahasa pemrograman prosedural.
Sementara, C++ justru berorientasi pada objek. Permasalahan dibagi-bagi lagi ke dalam beberapa class. Itulah mengapa C++ hasil pengembangan Bjarne Stroustrup ini populer di kalangan perusahaan software besar, antara lain Firefox dan Adobe.
Hingga saat ini, bahasa pemrograman C++ telah mengalami pembaruan secara berkala. Artinya, kamu akan menjumpai ada banyak versi bahasa ini.Ketika ada fitur baru yang dikembangkan pada C++, akan dibuat standarisasi. Namun, untuk pemula, kamu tidak perlu ambil pusing soal versi mana yang akan dipakai. Setiap versi C++ punya dasar yang sama. Letak perbedaannya hanya pada fitur yang dihapus dan/atau ditambahkan. Namun, komponen seperti if, loop, variabel, dan fungsi tetap ada pada semua versi.
Saat ini para programmer menggunakan C++ dalam berbagai bidang, mulai dari pengembangan software, game, hingga membangun sistem keamanan informasi. Pernahdengar Inkscape?
Ternyata aplikasi desain vektor ini dibuat dengan C++. Lalu, ada juga Microsoft Office, Mozilla Firefox, dan Google Chrome.
Menguasai dasar-dasar bahasa pemrograman C++ adalah modal utama programmer andal. Selain mempelajari Pascal untuk memahami logika pemrograman dasar dan algoritma
karakteristik
- Apa Karakteristik Bahasa C++? Ada dua tipe dasar bahasa C++, termasuk dasar dan referensi. Tipe dasar mengacu pada tipe data yang tidak dapat didekomposisi. Terutama bekerja sesuai dengan metode nilai ke nilai. Sedangkan referensi adalah tipe komposit, yaitu terutama dilakukan sesuai dengan pekerjaan referensi.
- sejarah singkat
- Dibuat oleh ilmuwan komputer terkenal Bjorne Stroustrup sebagai bagian dari evolusi keluarga bahasa C yang sudah ada sebelumnya, C++ adalah bahasa komputer berorientasi objek yang C++ diucapkan ‘see-plus-plus’. Bahasa ini dikembangkan sebagai peningkatan lintas platform dari C untuk memberi pengembang tingkat kontrol yang lebih tinggi atas memori dan sumber daya sistem.
Komentar
Posting Komentar